Close
Pendaftaran
FPK UNAIR

FPC

Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga Terpilih Menjadi Petugas Informasi Terbaik Pada Airlangga Education Expo 2018

Berita FPK-Sebagai salah satu universitas terbaik di Indonesia, Universitas Airlangga terus menjaring putra-putri terbaik yang akan menjadi bagian dari keluarga besar Universitas Airlangga. Dengan mengusung tema “Siapkan Dirimu Menjadi Ksatria Airlangga”, Airlangga Education Expo (AEE) 2018 digelar pada tanggal 23-25 Februari 2018 bertempat di Airlangga Convention Center, Kampus C Mulyorejo, […]

Read More