Close
Pendaftaran
FPK UNAIR

UPM

Fakultas Perikanan dan Kelautan UNAIR Mengirimkan 4 Srikandi untuk Mengikuti AUN-ACTS Programme 2018 di Universiti Putra Malaysia

Program outbound dilaksanakan setiap semester. Salah satu program outbound ini adalah mobility student atau biasa disebut dengan student exchange. Kali ini  Fakultas Perikanan dan Kelautan UNAIR mengirim delegasi 4 mahasiswi dari kedua prodi di FPK  untuk mengikuti program AUN-ACTS 2018 ke Universiti Putra Malaysia selama satu semester. UPM merupakan salah […]

Read More

Empat Delegasi Mahasiswa Fakultas Perikanan dan Kelautan UNAIR Tampilkan Tari Tradisional Perahu Layar Dalam Acara AMBER 2.1 Faculty of Agriculture Universiti Putra Malaysia

Berita FPK-Serdang, Sabtu 12 Mei 2018, 4 Srikandi Airlangga  dari Fakultas Perikanan dan Kelautan menampilkan tarian dengan lagu tradisional khas Surabaya yang berjudul “Perahu Layar” dalam event AMBER 2.1 di Faculty Agriculture Universiti Putra Malaysia. Sebagai Delegasi student mobility dalam AUN-ACTS Programe. Dalam event ini dihadiri oleh perwakilan  mahasiswa internasional […]

Read More