Close
Pendaftaran
FPK UNAIR

Webinar series-Koki Talk

Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga

Webinar series-Koki Talk

Bagikan

Mari kita semarakkan dan ikuti serangkain webinar series yang diadakan oleh Badan Riset Budidaya Ikan Hias (BRBIH) Depok bersama Fakultas Perikanan dan Kelautan (FPK) UNAIR. Webinar series 2 ini bertemakan “Koki Talk” yaitu salah satu rangkain dari acara ‘Merah Putih Ikan Hias webinar series’. Pematerinya juga sangat potensial di bidangnya salah satunya adalah Wakil Dekan 2 FPK Unair beliau adalah Dr. Laksmi Sulmartiwi, S.Pi., MP. Jadi jangan lewatkan untuk mengikuti acaranya, (Rabu, 11 Agustus 2021) pukul 09.00.
Jayalah terus perikanan Indonesia.

Loading

5/5